Beranda » Blog » Spesifikasi Stavolt Matsuyama Secara Umum

Spesifikasi Stavolt Matsuyama Secara Umum

Diposting pada 14 June 2021 oleh Distributor Stavolt / Dilihat: 71 kali

Stavolt adalah alat yang digunakan untuk menytabilkan tegangan listrik guna melindungi peralatan elektronik yang ada di rumah anda dari adanya bahaya tegangan tinggi maupun tegangan yang terlalu rendah. Kendati demikian masih banyak masyarakat yang memang belum menyadari arti penting memiliki stavolt selain yang memang faham dengan dunia kelistrikkan. Salah satu stavolt yang paling banyak ditemui adalah stavolt matsuyama. Stavolt Matsuyama adalah stavolt yang paling banyak dicari sehingga menjadi primadona di kalangan masyarakat Indonesia.

Stavolt yang satu ini seringkali menjadi incaran banyak konsumen karena memang kualitasnya yang sudah tidak perlu diragukan dan sudah terbukti ketika dilapangan manfaat yang mampu diberikan. Stavolt mampu menytabilkan tegangan sehingga peralatan elektronik yang anda miliki mampu bekerja dengan maksimal dan tentunya terhindar dari adanya kerusakan sehingga dapat berumur lebih panjang.

Spesifikasi Stavolt Matsuyama Secara Umum :
Phase                                  : by request
Input Voltage                    : 140Vot – 240Volt
Output Voltage                 : 110 Voltage dan 220 Voltage kurang lebih 3%
Frequency                          : 50Hz / 60 Hz
Respon Time                      : Within 0,5 second 10% input second
Efficiency                            : Better than 90 : Better than 95%
Ambien Temperature       : -5*- +40*C
Ambien Humidity              : Less than 90% [ relative humaity ]
Temperature Rise             : Less than 75% [ input 180V, output 220V ]

System Cooling                  : Convection-cooled (Model 2KVA s/d 10KVA)
Control System                  : DC servo-motor

Jika anda berminat membeli stavolt dengan kualitas terbaik anda bisa langsung mendatangi toko kami AGC Smart yang berada di Surabaya. AGC Smart merupakan distributor stavolt yang sudah terpercaya sejak lama dan menjadi solusi bagi anda yang mencari stavolt dengan kualitas terbaik dan harga yang kompetitif tentunya. Anda dapat melihat langsung produk kami dengan mengunjungi toko kami yang berada di Surabaya, untuk anda yang berada di luar kota anda tidak perlu khawatir karena kami juga melayani pembelian secara online anda cukup mengikuti prosedur pemesanan yang ada pada website kami. Anda juga dapat menhubungi marketing kami dengan nomor yang tertera untuk mendapatkan informasi lebih lanjut.

Bagikan ke

Spesifikasi Stavolt Matsuyama Secara Umum

Saat ini belum tersedia komentar.

Mohon maaf, form komentar dinonaktifkan pada halaman/artikel ini.

Spesifikasi Stavolt Matsuyama Secara Umum

Sidebar
Produk Quick Order

Pemesanan dapat langsung menghubungi kontak dibawah:

Chat via Whatsapp

Ada yang ditanyakan?
Klik untuk chat dengan customer support kami

Bu Diyah
● online
Bu Diyah
● online
Halo, perkenalkan saya Bu Diyah
baru saja
Ada yang bisa saya bantu?
baru saja